Lirik Lagu NOAH - Hidup Untukmu, Mati Tanpamu

Siapa yang tak kenal NOAH? band yang  dulunya bernama peterpan ini digawangi oleh 5 orang personil, yakni Ariel, Uki, Lukman, Reza, dan David. NOAH (dulunya peterpan) adalah band yang berdiri dibandung pada tanggal 1 september 2000. Peterpan terkenal dengan tembang-tembang lagu hitsnya, seperti Ada Apa Denganmu, Bintang di Surga, Kupu-kupu Malam, dan lain sebagainya.

Lirik Lagu NOAH - Hidup Untukmu, Mati Tanpamu










Namun, baru-baru ini mereka (NOAH) kembali hits pada saat sang vokalis (Ariel) bebas dari hukuman yang mengikatnya dan merilis single terbarunya yang berjudul "Separuh Aku". Setelah sukses lewat tembang lagu Separuh Aku, kini NOAH baru merilis tembang terbarunya yang berjudul "Hidup Untukmu, Mati Tanpamu".

Baik, bagi anda yang ingin mengetahui selengkapnya tentang lirik lagu dari tembang terbaru NOAH tadi, silahkan langsung saja disimak yang berikut ini. Dibawah ini saya juga sudah menyertakan official video dari lagu terbaru NOAH, agar anda lebih mudah dalam menyanyi dengan videonya dan memahami lirik lagunya.



NOAH - Hidup Untukmu, Mati Tanpamu

Begitu banyak hal yang ku alami, yang ku temui
Saat bersamamu ku rasa senang, ku rasa sedih

Air mata ini menyadarkanku
Kau takkan pernah jadi milikku
Air mata ini menyadarkanku
Kau takkan pernah menjadi milikku

Tak pernah ku mengerti aku segila ini
Aku hidup untukmu, aku mati tanpamu
Tak pernah ku sadari aku sebodoh ini
Aku hidup untukmu, aku mati tanpamu

Air mata ini menyadarkanku oooh
Kau takkan pernah menjadi milikku ooo

Tak pernah ku mengerti aku segila ini
Aku hidup untukmu, aku mati tanpamu
Tak pernah ku sadari aku sebodoh ini
Aku hidup untukmu, aku mati tanpamu

Selamat menikmati lagu terbaru Noah. Demikian informasi terbaru tentang Lirik Lagu NOAH - Hidup Untukmu, Mati Tanpamu, simak juga lirik lagu menarik lainya seputar Lirik Lagu Seharusnya Percaya - Geisha, semoga bermanfaat, dan selamat mencoba.

Postingan terkait: